Oppo Reno 12F 5G: Bocoran Spesifikasi Terungkap di Benchmark dengan Prosesor Dimensity 6300!
Senin, 17 Juni 2024 - 00:01 WIB
Sumber :
- gadgets360
Gadget – Di tengah gempuran Smartphone 5G yang kian ramai, Oppo bersiap menghadirkan penantang baru di kelas menengah, yaitu Oppo Reno 12F 5G.
Bocoran demi bocoran mulai bermunculan, mengisyaratkan performa tangguh dan harga yang bersahabat.
Dikutip dari Gizmochina (16/6/2024), salah satu bocoran terbaru datang dari situs benchmark Geekbench, yang mengungkap spesifikasi inti dari smartphone ini.
Performa Tangguh
Baca Juga :
6 Rekomendasi HP Realme November 2024: Mulai Harga 1 Jutaan Spek Sultan, Masih Nanya HP Murah yang Bagus?
Oppo Reno 12F 5G diprediksi akan ditenagai oleh prosesor MediaTek Dimensity 6300. Chipset ini menawarkan konfigurasi octa-core dengan dua core performa tinggi berkecepatan 2.40 GHz dan enam core hemat daya berkecepatan 2.0 GHz.
Perpaduan ini menjanjikan performa yang mumpuni untuk berbagai aktivitas, mulai dari penggunaan sehari-hari hingga gaming.
Halaman Selanjutnya
RAM Besar dan Baterai Tahan Lama