Cara Mudah Bermain ke Rumah Ehsan Teman Upin-Ipin di Sakura School Simulator

Cara Mudah Bermain ke Rumah Ehsan Teman Upin-Ipin di Sakura School Simulator
Sumber :
  • Youtube Wahab BJ

Gadget – Game Sakura School Simulator terus memikat para penggemarnya dengan berbagai fitur menarik.

Cara Bermain ke Taman Pou di Sakura School Simulator dengan Mudah

Di dalam permainan ini, kamu dapat melakukan berbagai aktivitas sesuai keinginan, mulai dari menyelesaikan misi, berpetualang, bersekolah, hingga membangun berbagai bangunan.

Salah satu fitur unggulannya adalah kemampuan untuk menciptakan bangunan sendiri, baik itu rumah, sekolah, atau bahkan objek lainnya.

Cara Main ke Rumah Jarjit Singh Teman Upin-Ipin di Sakura School Simulator

Yang paling digemari adalah ID Rumah Ehsan, sebuah ID Props populer yang menarik perhatian banyak pemain. 

ID Props di Sakura School Simulator

Fitur ID Props menjadi daya tarik utama dalam Sakura School Simulator. Banyak pemain yang suka merancang bangunan mereka sendiri dan membagikannya kepada pemain lain melalui ID Props ini.

Cara Mudah Berkunjung ke Rumah Tok Dalang Upin-Ipin di Sakura School Simulator!

Dengan fitur ini, kamu bisa memasukkan nomor ID untuk mencoba bangunan yang sudah dibuat oleh pemain lain. Salah satu bangunan yang patut dicoba adalah Rumah Ehsan Teman Upin-Ipin.

Rumah Ehsan memiliki desain yang unik dan menarik, sehingga menjadi favorit banyak pemain. Jika kamu ingin melihat atau menggunakan ID Props ini di dalam game, berikut adalah ID-nya:

  • ID Rumah Ehsan: 67161531290811

Masukkan ID ini dan nikmati keindahan bangunan yang telah dibuat.

Cara Memasukkan ID Rumah Ehsan di Sakura School Simulator

Untuk memasukkan ID Rumah Ehsan ke dalam game, ikuti langkah-langkah berikut ini:

1. Masuk ke Game Sakura School Simulator Pastikan koneksi internet di HP kamu aktif, lalu buka game Sakura School Simulator.

2. Akses Menu Utama Setelah masuk ke dalam lobi permainan, pilih menu dan klik Chara Edit & Item Edit.

3. Masuk ke Item dan Pilih Props Di dalam menu tersebut, tap Item, lalu pilih Props.

4. Buat Akun Props Selanjutnya, klik account creation, masukkan nama yang ingin kamu gunakan, dan tekan Oke. Jika pendaftaran berhasil, kamu akan mendapatkan notifikasi "registration successful".

5. Cari Bangunan Berdasarkan ID Props Pilih opsi search by props ID, lalu masukkan nomor ID Rumah Ehsan di kolom "enter the props ID". Tekan Oke untuk melanjutkan.

6. Download Bangunan Jika ID yang dimasukkan benar, akan muncul notifikasi untuk mengunduh bangunan tersebut. Klik Download dan ikuti panah merah yang akan mengarahkanmu ke lokasi bangunan yang telah diunduh.

Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di :
Instagram @gadgetvivacoid
Facebook Gadget VIVA.co.id
X (Twitter) @gadgetvivacoid
Whatsapp Channel Gadget VIVA
Google News Gadget