10 Rekomendasi Hero Jungler OP Banget dan Langganan Banned di Mobile Legends November 2024

10 Rekomendasi Hero Jungler OP Banget dan Langganan Banned di Mobile Legends November 2024
Sumber :
  • MLBB Fandom

Gadget – Dalam Mobile Legends, peran jungler sangat penting untuk membantu tim mengendalikan peta dan memulai serangan. Di November 2024 ini, ada beberapa hero jungler yang memiliki kekuatan luar biasa, kemampuan mobilitas tinggi, dan ketahanan hebat. Berikut rekomendasi hero jungler terbaik yang bisa Anda andalkan di season ini.

1. Hayabusa

Harga Rp1 Jutaan, Ini Rekomendasi HP Terbaik untuk Mobile Legends April 2025

Hayabusa

Photo :
  • MLBB Fandom

Hayabusa adalah hero assassin yang efektif untuk menghancurkan hero lawan di garis belakang dengan cepat. Meskipun mekaniknya sulit dikuasai, kemampuan bayangan dan kecepatannya memungkinkan Hayabusa menjadi ancaman serius di medan pertempuran, terutama saat berhadapan dengan lawan yang lebih lemah.

2. Ling

5 Rekomendasi Hero Marksman untuk Menguasai Gold Lane di Mobile Legends

Ling

Photo :
  • MLBB Fandom

Ling terkenal dengan mobilitasnya yang tinggi berkat skill Finch Poise, yang memungkinkannya melompati dinding dan bergerak cepat. Dengan skill Tempest of Blades, Ling dapat memberikan efek airborne yang membuat musuh rentan untuk diserang lebih lanjut.

Halaman Selanjutnya
img_title
3 Pilihan Counter Hero untuk Mengatasi Harith di Mobile Legends