MLBB X Naruto! Inilah 7 Hero yang Akan Mendapat Skin Eksklusif, Ada Kyubi di Hero Baru!

MLBB X Naruto! Inilah 7 Hero yang Akan Mendapat Skin Eksklusif, Ada Kyubi di Hero Baru!
Sumber :
  • YT/@Aceunyil Official Gaming

Gadget – Kolaborasi Mobile Legends (MLBB) dengan anime populer Naruto semakin santer terdengar sejak 2021. Kini, kabar ini kian kuat setelah banyak sumber mengisyaratkan bahwa MLBB X Naruto bakal segera terwujud.

3 Rekomendasi HP Gaming Rp1 Jutaan Terbaik untuk Mobile Legends: Lancar, Mumpuni, dan Hemat!

Penggemar setia kedua franchise ini pun sangat menantikan skin eksklusif untuk hero-hero favorit mereka. Yuk, simak hero-hero yang kemungkinan besar akan tampil dengan skin ala karakter Naruto Shippuden.

Hero-Hero MLBB dengan Skin Naruto Shippuden

Kolaborasi ini dirumorkan mengusung kode “SPD” yang merujuk pada Shippuden. Beberapa hero Mobile Legends diprediksi akan berubah menjadi karakter khas Naruto Shippuden, mulai dari Naruto hingga Gaara. Berikut daftar hero yang kemungkinan besar akan mendapatkan skin eksklusif MLBB X Naruto.

1. Lukas sebagai Naruto Uzumaki

5 Rekomendasi Hero Mobile Legends dengan Damage yang Mematikan di Late Game!

Hero pertama yang akan mendapat skin Naruto adalah Lukas, yang direncanakan rilis pada Desember mendatang. Pemilihan Lukas sebagai Naruto sangat cocok, mengingat skill set-nya yang mirip dengan kemampuan Naruto.

Skill 1 Lukas memiliki variasi serangan yang menggabungkan Rasengan dan bunshin, yang bakal terlihat keren saat menggunakan skin Naruto. Bahkan, ultimate-nya memungkinkan Lukas masuk ke mode Kurama, lengkap dengan serangan Bijūdama yang bisa dikombinasikan dengan skill lainnya.

Halaman Selanjutnya
img_title
Duel Seru dan Bar-bar di Exp Lane! 3 Hero Fighter Paling Kuat untuk Kuasai Arena Land of Dawn