5 Hero yang Paling Dominan untuk Solo Rank di Mobile Legends!
Rabu, 25 Desember 2024 - 11:05 WIB
Sumber :
- MLBB
2. Harley: Sang Badut yang Menyebar Ketakutan
Harley, sang Mage/Assassin yang gesit, adalah salah satu hero Jungle terbaik dan pilihan tepat untuk solo queue. Dia jago menyerang dari balik semak-semak dan menghabisi musuhnya dengan cepat.
- Skill 1: Melemparkan kartu ke arah musuh yang memberikan damage besar.
- Skill 2: Berlari ke arah target dan meninggalkan jebakan.
- Ultimate: Melemparkan cincin api yang memberikan damage sihir besar kepada musuh.
Harley siap membuat kekacauan di Land of Dawn dengan kelincahan dan serangan magisnya yang mematikan.
3. Ixia: Marksman Cahaya yang Tak Terhentikan
Halaman Selanjutnya
Ixia, sang Marksman dengan damage tinggi, semakin bersinar setelah mendapatkan Starlight di bulan Maret. Dia adalah pilihan tepat bagi kamu yang mencari hero Gold Laner mematikan.