Game Simulasi Android Bertema Indonesia yang Wajib Dicoba!

Game Simulasi Android Bertema Indonesia yang Wajib Dicoba!
Sumber :
  • Eraspace

4. Simulator Nasi Goreng 3D

PANDUAN Lengkap Cara Berenang di Sakura School Simulator: Mulai Menemukan Kolam hingga Memilih Baju Renang

Simulator Nasi Goreng 3D

Photo :
  • Google Play Store

Nasi goreng adalah salah satu makanan favorit banyak orang Indonesia. Game Simulator Nasi Goreng 3D ini mengajak kamu untuk merasakan sensasi menjadi penjual nasi goreng kaki lima.

PANDUAN Lengkap Cara Berenang di Sakura School Simulator

Kamu harus memasak nasi goreng, belanja bahan ke pasar, dan melayani pelanggan. Gameplaynya yang smooth dan visual 3D yang cukup baik membuat game ini semakin menarik untuk dimainkan.

5. Mobil JNE Simulator

Mobil JNE Simulator

Photo :
  • Google Play Store

PANDUAN Mudah Berenang di Sakura School Simulator

Di era e-commerce ini, jasa kurir menjadi semakin penting. Game Mobil JNE Simulator mengajak kamu untuk merasakan pengalaman menjadi kurir JNE dan mengantarkan paket ke berbagai wilayah.

Halaman Selanjutnya
img_title