Samsung Siapkan Teknologi Sensor Shift OIS: Lonjakan Besar untuk Kamera Smartphone?

Samsung Kembangkan Teknologi Sensor Shift OIS, Inovasi Baru untuk Kamera Smartphone
Sumber :
  • petapixel

Meskipun belum ada tanggal pasti kapan Sensor Shift OIS akan hadir di smartphone Samsung, paten terbaru ini menunjukkan bahwa mereka serius untuk mengadopsi teknologi ini.

Samsung Galaxy A33 5G, Harganya Terjun Bebas di Akhir Tahun 2024

Jika sukses, ini bisa menjadi langkah besar untuk mengukuhkan posisi Samsung di puncak pasar smartphone, terutama dalam hal kualitas kamera. 

Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di :
Instagram @gadgetvivacoid
Facebook Gadget VIVA.co.id
X (Twitter) @gadgetvivacoid
Whatsapp Channel Gadget VIVA
Google News Gadget