Xiaomi Sound Outdoor : Tahan Debu & Air, Suara Stereo 100 Perangkat
Senin, 12 Agustus 2024 - 20:59 WIB
Sumber :
- xiamomi united states
Gadget – Xiaomi kembali memanjakan para pecinta musik dengan meluncurkan dua speaker Bluetooth baru, yaitu Xiaomi Sound Outdoor dan Xiaomi Sound Pocket.
Baca Juga :
Speaker Outdoor Sony ULT FIELD 1: Hadirkan Fitur Tahan Air dengan Sensasi Bass Powefull di Genggaman!
Kedua speaker ini hadir dengan desain yang stylish dan fitur yang mumpuni, siap menemani aktivitas Anda baik di dalam maupun luar ruangan.
Xiaomi Sound Outdoor
Dibuat khusus untuk penggunaan luar ruangan, Xiaomi Sound Outdoor memiliki sertifikasi IP67 yang membuatnya tahan debu dan air.
Desainnya yang berbentuk tabung persegi dengan strap memudahkan Anda untuk membawanya ke mana pun.
Meskipun ukurannya terbilang kecil (20 x 7 x 7 cm), Xiaomi Sound Outdoor mampu menghasilkan suara yang mantap dengan output speaker 30W.
Halaman Selanjutnya
Speaker ini dilengkapi dengan subwoofer built-in, tweeter, dan passive radiator untuk menghasilkan suara yang jernih dan bass yang powerful.