Benarkah FIFA Larang PSSI Naturalisasi Jairo Riedewald?

Apakah FIFA Melarang Jairo Riedewald Bela Timnas Indonesia? Ini Faktanya!
Sumber :
  • footballfancast.com

Setelah penampilan tersebut, ia tidak lagi dipanggil ke skuad senior Belanda, membuka peluang untuk berpindah federasi.

Satu Lagi Pemain Kelas Dunia Sekaligus Junior dari Van Persie, Siap Bergabung dengan Timnas Indonesia, Siapakah Dia?

Jairo Riedewald

Photo :
  • cpfc.co.uk

Komentar Patrick Kluivert tentang Jairo Riedewald

Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert, menyatakan bahwa Jairo adalah salah satu pemain yang sedang didekati untuk dinaturalisasi. 

3 Pemain Naturalisasi Terbaru Timnas Indonesia yang Bikin Vietnam dan Malaysia Gerah!

"Saya tidak tahu apakah saya boleh menyebutkan namanya, tetapi ada pemain yang kami targetkan, yaitu Jairo Riedewald," ujar Kluivert dalam konferensi pers.

Kehadiran Jairo diharapkan dapat memperkuat Indonesia, terutama dalam laga penting melawan Australia dan Bahrain pada Maret 2025. 

Arek Surabaya di Liga Belanda, Siap Perkuat Timnas Garuda?

Sebagai gelandang bertahan, Jairo memiliki kemampuan membaca permainan dan menjaga stabilitas di lini tengah. Pengalaman bermain di liga kompetitif seperti Premier League menjadi nilai tambah bagi skuad Garuda.

Halaman Selanjutnya
img_title