Jarak Tempuh 40 Km, Kecepatan 40 Km/Jam! Intip Keunggulan Pacific Valero RX 5.0

Jarak Tempuh 40 Km, Kecepatan 40 Km/Jam! Intip Keunggulan Pacific Valero RX 5.0
Sumber :
  • shopee

Kenyamanan dan Keamanan Maksimal

Dibanderol Rp 3,4 Juta! Uwinfly D8D Siap Jadi Andalan Kendaraan Listrik Masa Kini

Pacific Valero RX 5.0 nggak cuma mengandalkan tenaga, tapi juga memastikan pengendara nyaman dan aman selama perjalanan. Dengan rem drum brake di bagian depan dan belakang, pengereman jadi lebih stabil dan responsif. Selain itu, sepeda listrik ini menggunakan ban tubeless berukuran 14 x 2.5 inci, yang memberikan cengkeraman lebih baik di berbagai kondisi jalan.

Buat yang sering membawa barang atau berboncengan, jangan khawatir! Sepeda listrik ini punya kapasitas angkut hingga 150 kg, jadi tetap nyaman digunakan untuk berbagai kebutuhan.

Pilihan Warna dan Harga

Hanya Rp 5,4 Juta! Uwinfly T65, Solusi Transportasi Listrik yang Hemat dan Kekinian

Pacific Valero RX 5.0 hadir dalam enam pilihan warna yang menarik, yaitu cream, pink, biru, hijau, dan tosca. Dengan spesifikasi yang ditawarkan, harga yang dipatok juga cukup terjangkau, yakni sekitar Rp 4,6 juta di marketplace resmi Pacific.

Buat kamu yang mencari sepeda listrik bergaya modern dengan fitur canggih dan harga yang masih ramah di kantong, Pacific Valero RX 5.0 bisa jadi pilihan yang pas!

Halaman Selanjutnya
img_title
Uwinfly M75: Sepeda Listrik Keren dengan Desain Modern dan Fitur Lengkap, Harga Rp 4,4 Juta!