Kulkas Jarang Dipakai? Begini Cara Merawatnya Agar Tak Cepat Rusak!
Rabu, 26 Maret 2025 - 01:00 WIB
Sumber :
- Tokopedia
Gunakan lap bersih untuk mengelap bagian dalam kulkas, termasuk rak, pintu, dan dindingnya. Pastikan tidak ada noda atau sisa makanan yang tertinggal.
3. Cairkan Es yang Menempel di Evaporator
Jika kulkas Anda memiliki sistem freezer, pastikan es yang menempel sudah mencair sepenuhnya. Biarkan pintu terbuka dan gunakan lap kering untuk menyerap air yang menetes.
4. Pastikan Kulkas Kering Sebelum Dimatikan
Kelembapan berlebih bisa menjadi penyebab utama tumbuhnya jamur dan bakteri. Gunakan kain kering untuk memastikan tidak ada sisa air yang tertinggal di dalam kulkas.
5. Biarkan Pintu Kulkas Sedikit Terbuka
Saat kulkas tidak digunakan, biarkan pintunya sedikit terbuka untuk mencegah bau tidak sedap akibat udara yang terperangkap di dalamnya.
Halaman Selanjutnya
6. Letakkan Kulkas di Tempat yang Aman