Ejekan Pedas Media China: Indonesia Siap-Siap Angkat Koper!
Kamis, 2 Januari 2025 - 22:00 WIB
Sumber :
- AFC
Shin Tae-yong, pelatih Timnas Indonesia, menghadapi tugas berat untuk menyusun strategi terbaik.
Dengan hanya dua tim teratas yang bisa lolos langsung, Indonesia harus meraih poin penuh dari laga-laga krusial mendatang.
Perdebatan seputar naturalisasi pemain juga semakin memanas.
China disebut mengikuti langkah Indonesia dengan memperkuat tim melalui pemain keturunan.
Namun, mampukah Skuad Garuda membuktikan diri sebagai tim yang lebih tangguh?
Pertandingan berikutnya akan menjadi penentu.
Skuad Garuda harus berjuang lebih keras, tidak hanya untuk mempertahankan posisi, tetapi juga membungkam kritik dari media asing.