Naruto : Fakta Tentang Hashirama Senju, sang Dewa Shinobi
Sabtu, 30 Desember 2023 - 02:00 WIB
Sumber :
- DevianArt
Pendiri Desa Konoha
Salah satu pencapaian terbesar Hashirama adalah pembentukan Desa Konohagakure. Untuk mengakhiri peperangan yang menghancurkan banyak nyawa, Hashirama menjalin aliansi dengan Madara Uchiha, pemimpin klan Uchiha yang kuat.
Dari aliansi inilah lahir gagasan membentuk desa ninja, tempat para shinobi hidup bersama dan bekerja sama.
Hokage Pertama
Setelah kesuksesan Desa Konoha dibentuk, Hashirama terpilih sebagai Hokage Pertama.
Tugasnya adalah memimpin dan melindungi desa dari ancaman luar dan dalam. Keputusannya yang bijaksana dan keberaniannya dalam membuat keputusan sulit membangun fondasi untuk kepemimpinan di Konoha.
Halaman Selanjutnya
Kematian dan Warisan