Perbedaan Antara Mangekyou Sharingan Dengan Eternal Mangekyou di Naruto
- Crunchyroll/Naruto Shippuden
Salah satu efek samping yang paling mencolok adalah penggunaan kekuatan Mangekyou secara berkelanjutan dapat menyebabkan penggunanya mengalami rabun bahkan buta.
2. Eternal Mangekyou Sharingan: Mata Dengan Transplantasi Mangekyou Orang Lain
Salah satu cara untuk mengatasi efek samping rabun dan buta yang disebabkan oleh penggunaan Mangekyou Sharingan adalah dengan mentransplantasikan mata Mangekyou milik individu lain ke dalam lubang mata individu yang sudah memiliki Mangekyou Sharingan.
Proses transplantasi ini menghasilkan Eternal Mangekyou Sharingan, yang tidak memberikan efek rabun atau buta pada penggunanya.
Contohnya adalah Sasuke, yang pada saat Mangekyou miliknya sudah menyebabkan rabun dan hampir kebutaan, akhirnya menerima transplantasi mata Mangekyou milik Itachi (yang juga memiliki Mangekyou) dari Obito.
Hal ini menghasilkan Eternal Mangekyou Sharingan.