Memecoin Populer di 2024: Dogecoin, Shiba Inu, Dogwifhat, Brett

Memecoin Populer di 2024: Dogecoin, Shiba Inu, Dogwifhat, Brett
Sumber :
  • linkedin

Dogwifhat

Photo :
  • ajaib crypto
10 Cara Maksimal Dapatkan Cuan di Bullrun Kripto 2024 Tanpa Boncos

Popularitas memecoin yang terinspirasi dari anjing Shiba Inu juga terlihat pada Dogwifhat di jaringan Solana. Dogwifhat menggunakan Shiba Inu sebagai maskot dengan perbedaan unik, yaitu topi rajut berwarna pink.

Berbeda dengan Dogecoin dan Shiba Inu, dogwifhat tidak memiliki utilitas tertentu dan harganya sepenuhnya dipengaruhi oleh spekulasi pasar. Hal ini membuat dogwifhat benar-benar terbangun dari semangat komunitas.

10 Game Telegram Penghasil Cuang Paling Populer di Blockchain 2024!

Popularitas dogwifhat juga didukung oleh performa jaringan Solana. Beberapa faktor yang membuat jaringan Solana populer dengan memecoin adalah kecepatan transaksi instan, biaya transaksi murah, dan komunitas yang antusias. Semua ini meningkatkan hype dan volume transaksi memecoin di jaringan Solana.

Brett (BRETT) - Base Network

Brett

Photo :
  • atomic
Dapatkan Airdrop Crypto Gratis dengan RoamApp! Mining Koin Hanya dengan Berbagi Data Jaringan

Brett adalah memecoin terbesar di Base dengan kapitalisasi pasar mencapai 570 juta dolar AS. Memecoin ini terinspirasi dari karakter komik Boy’s Club ciptaan Matt Furrie. Brett dilepaskan dari kepemilikan smart contract-nya dan dihilangkan fungsi mintingnya, sehingga tokenomi coin ini sepenuhnya diserahkan kepada komunitas.

Halaman Selanjutnya
img_title