Rekomendasi 5 Speaker Bluetooth JBL Pilihan Terbaik 2024!
Kamis, 26 September 2024 - 17:35 WIB
Sumber :
- JBL
Fitur Unggulan:
- Output suara 20 watt
- Tahan air (IPX7)
- Baterai tahan lama hingga 12 jam
- Koneksi Bluetooth versi 4.2
- Tampilan lampu LED RGB yang dinamis
- Fitur JBL PartyBoost untuk menghubungkan beberapa speaker
- Tersedia dalam 3 pilihan warna
5. JBL Clip 3: Si Mungil yang Penuh Kejutan
Baca Juga :
JBL Cinema SB170: Sistem Soundbar dengan Bass Ekstra yang Memukau untuk Hiburan di Rumah
Jangan remehkan ukurannya yang kecil! JBL Clip 3 mampu menghasilkan suara yang surprisingly powerful. Dilengkapi fitur klip yang kokoh, speaker ini dapat dikaitkan di tas, ransel, atau ikat pinggang, menemani Anda beraktivitas di mana pun. Ketahanan air IPX7 dan baterai tahan lama hingga 10 jam menjadikannya teman setia untuk petualangan Anda.
Fitur Unggulan:
- Output suara 3.3 watt
- Tahan air (IPX7)
- Baterai tahan lama hingga 10 jam
- Fitur klip yang kokoh
- Konektivitas kabel audio 3.5mm
- Tersedia dalam 10 pilihan warna
Halaman Selanjutnya
Tips Memilih Speaker Bluetooth yang Tepat: