Deretan Aplikasi Keren yang Bisa Diakses Langsung via Now Bar Galaxy S25!

Deretan Aplikasi Keren yang Bisa Diakses Langsung via Now Bar Galaxy S25!
Sumber :
  • Samsung

Gadget – Samsung kembali membuat gebrakan lewat fitur terbaru bernama Now Bar yang diperkenalkan pada Galaxy S25 Series. Fitur ini memungkinkan pengguna mengakses aplikasi penting hanya dengan satu ketukan di layar kunci, tanpa perlu repot membuka kunci atau mencari aplikasi di menu utama.

Samsung Galaxy S25 Edge: Bocoran Harga dan Spesifikasi, Lebih Tipis dari S25 Plus?

Menariknya, ada delapan aplikasi utama yang kini mendukung Now Bar, memberikan kemudahan dan kecepatan akses luar biasa untuk berbagai kebutuhan harian. Penasaran aplikasi apa saja? Yuk, simak ulasan lengkapnya berikut ini!

1. Google Maps: Navigasi Instan Langsung dari Layar Kunci

Bagi Anda yang sering bepergian, Google Maps kini bisa diakses langsung via Now Bar!
Tanpa perlu membuka kunci layar, Anda bisa langsung melihat arah, peta, dan petunjuk jalan.

Now Bar di Galaxy S25 Series: Akses Cepat 8 Aplikasi Langsung dari Lockscreen!

Saat berkendara, cukup satu ketukan untuk memantau arah, sehingga perjalanan jadi lebih aman dan fokus. Bahkan, fitur Live Directions bisa muncul di Always On Display, membuat pengalaman navigasi makin praktis.

2. Samsung Health: Pantau Kesehatan Kapan Saja, Lebih Cepat!

Samsung Health menjadi salah satu aplikasi yang paling bermanfaat di Now Bar.
Mulai dari cek jumlah langkah, kalori, hingga detak jantung, semua bisa dilakukan langsung dari lockscreen.

Halaman Selanjutnya
img_title
Revolusi Video! AI Audio Eraser di Galaxy S25 Bikin Suara Jernih Tanpa Noise