Bingung Pilih iPad Buat Lebaran? Ini 6 Rekomendasi Terbaik Sesuai Budget & Kebutuhanmu!

Bingung Pilih iPad Buat Lebaran? Ini 6 Rekomendasi Terbaik Sesuai Budget & Kebutuhanmu!
Sumber :
  • ceklis.id


6.. iPad Pro M4: Super Canggih Tapi Mahal

Harga Terbaru iPad Air M2 13 Inci Desember 2024, Tablet Stylish dengan Performa Premium!

Nah, kalau kamu punya budget besar dan nggak masalah keluar uang, iPad Pro M4 adalah pilihan terbaik. Dengan harga mulai dari Rp16 juta di toko online dan Rp19,5 juta di reseller resmi untuk varian 256GB, tablet ini punya semua fitur canggih yang kamu butuhkan. Performanya nggak perlu diragukan lagi, tapi ya… harganya emang bikin mikir dua kali.


Mana yang Harus Kamu Pilih?

Jadi, mau pilih yang mana? Kalau kamu cuma butuh tablet buat kebutuhan sehari-hari, iPad 10 atau iPad Mini 6 udah cukup. Tapi kalau kamu butuh tablet buat kerja atau aktivitas yang lebih intens, iPad Air 6 atau iPad Pro M2 bisa jadi solusi. Sementara itu, iPad Pro M4 cocok buat kamu yang nggak masalah keluar budget besar demi performa maksimal.

iPad mini 7, Dibekali cip Apple A17 Pro dan dukungan Apple Pencil Pro!

Pilih sesuai kebutuhan dan budget kamu, ya. Selamat berburu iPad menjelang Lebaran!

Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di :
Instagram @gadgetvivacoid
Facebook Gadget VIVA.co.id
X (Twitter) @gadgetvivacoid
Whatsapp Channel Gadget VIVA
Google News Gadget