Mudik Lebih Aman! Rekomendasi Aplikasi Ini Bantu Pantau Lalu Lintas & Beli Tiket

Mudik Lebih Aman! Rekomendasi Aplikasi Ini Bantu Pantau Lalu Lintas & Beli Tiket
Sumber :
  • NTMC POLRI

  • Update kepadatan lalu lintas di jalan tol
  • Cek tarif tol di berbagai ruas jalan
  • Pantauan CCTV rest area & jalur tol
  • Notifikasi rekayasa lalu lintas dan kecelakaan
Praktis dan Mudah! Begini Cara Buat Barcode MyPertamina untuk Beli BBM Subsidi

Dengan aplikasi ini, pemudik bisa memantau kondisi jalur tol secara langsung, mencari rest area, serta mengantisipasi gangguan di perjalanan.

5. Aplikasi Pemesanan Tiket – Traveloka, Tiket.com, Access by KAI

Bagi pemudik yang menggunakan transportasi umum, aplikasi pemesanan tiket sangat penting agar perjalanan lebih praktis. Beberapa aplikasi andalan yang bisa digunakan adalah Traveloka, Tiket.com, dan Access by KAI.

5 Aplikasi Pemantau Tol Ini Bikin Libur Akhir Tahun Tanpa Macet!

Fitur unggulan aplikasi pemesanan tiket:

  • Pesan tiket pesawat, kereta api, bus, dan kapal laut
  • Cek jadwal keberangkatan dan harga tiket
  • Pemesanan hotel dan akomodasi selama mudik

Dengan aplikasi ini, kamu bisa memesan tiket dengan mudah dan cepat, tanpa harus datang ke loket atau antre di stasiun dan bandara.

Halaman Selanjutnya
img_title
BBM Pertamax Bermasalah? Kenali SPBU Resmi Pertamina dengan Mudah