Daftar Smartphone yang Mendukung PUBG Mobile 120 FPS di Mei 2024

Jajaran Smartphone yang Mendukung PUBG Mobile di 120 FPS, Update Mei 2024
Sumber :
  • Tencent

Berikut ini adalah daftar smartphone dan iPad yang secara resmi mendukung PUBG Mobile pada 120 FPS:

  • Samsung Galaxy S23 series (S23, S23 Plus, S23 Ultra)
  • Samsung Galaxy S24 series (S24, S24 Plus, S24 Ultra)
  • Samsung Galaxy Z Fold 5
  • Infinix GT 20 Pro
  • Nubia Z50 dan Z60 Ultra
  • RedMagic 9
  • OnePlus 11 dan OnePlus 12
  • Xiaomi 13
  • iPad Pro mulai dari generasi 2020 ke atas
  • iPhone 13 Pro/Pro Max
  • iPhone 14 Pro/Pro Max
  • iPhone 15 Pro/Pro Max
Redmi 13: Kamera 108 MP, Desain Stylish, Baterai 5000mAh dengan Harga hanya 1 Jutaan!

Seperti yang bisa dilihat, daftar di atas didominasi oleh perangkat flagship dari brand ternama seperti Samsung, Apple, dan OnePlus.

Namun, tidak menutup kemungkinan perangkat dengan refresh rate layar 120Hz akan mendapatkan dukungan 120 FPS di update mendatang.

Rekomendasi iPhone Second Terbaik, Miliki iPhone Impian dengan Harga Lebih Murah!

Catatan: Menjalankan PUBG Mobile pada 120 FPS dapat membuat perangkat menjadi lebih panas karena GPU harus bekerja lebih keras untuk menghasilkan frame rate yang lebih tinggi. Sebaiknya hindari bermain sambil mengisi daya perangkat untuk mencegah kerusakan hardware dalam jangka panjang.

Dengan dukungan 120 FPS, pengalaman bermain PUBG Mobile kamu akan terasa jauh lebih responsif dan memuaskan. Selamat mencoba dan semoga Chicken Dinner selalu menyertai kamu!

Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di :
Instagram@gadgetvivacoid
FacebookGadget VIVA.co.id
X (Twitter)@gadgetvivacoid
Whatsapp ChannelGadget VIVA
Google NewsGadget
Lenovo Tab M11: Tablet Andal untuk Hiburan dan Produktivitas