Xiaomi Civi 14 Segera Hadir Di Indonesia 12 Juni Nanti! Berikut Spesifikasinya

Xiaomi Civi 14 Segera Hadir Di Indonesia 12 Juni Nanti! Berikut Spesifikasinya
Sumber :
  • indian today

Gadget – Xiaomi akhirnya membawa lini Civi mereka ke luar China untuk pertama kalinya! Xiaomi 14 Civi akan resmi diluncurkan di India pada 12 Juni mendatang.

POCO Pad: Tablet Handal dan Serbaguna dengan Fitur Canggih untuk Produktivitas, Kreativitas Maksimal

Bocoran spesifikasi resminya pun sudah mulai terungkap berkat kehadiran microsite khusus di Flipkart.

Berdasarkan informasi yang ada, Xiaomi 14 Civi ini tampaknya merupakan versi lain dari Civi 4 Pro yang sebelumnya telah diluncurkan di China pada bulan Maret lalu.

Harga Samsung Galaxy A13 Turun, Tinggal Rp1 Jutaan di Akhir Tahun 2024

Kamera Leica dengan Lensa Serba Bisa

Redmi Note 13 Pro Plus 5G: Spesifikasi Canggih, Kamera 200MP, Turun Harga di Akhir Tahun 2024!

Microsite tersebut menyebutkan bahwa Xiaomi 14 Civi akan dibekali dengan "sistem kamera Leica Professional yang terdepan di segmennya" dengan rentang lensa 15mm-50mm.

Hal ini sesuai dengan spesifikasi kamera belakang tripel pada Civi 4 Pro, yang terdiri dari kamera utama 50 MP dengan OIS, ultrawide 12 MP, dan telefoto 50 MP dengan kemampuan zoom 2x.

Halaman Selanjutnya
img_title