Pixel 9 Mengadopsi Sensor Fingerprint Samsung Galaxy S24?
Rabu, 10 Juli 2024 - 16:04 WIB
Sumber :
- onleaks
Sensor tersebut bernama 3D Sonic Gen 2 (QFS4008) buatan Qualcomm. Sensor fingerprint ultrasonic memiliki beberapa kelebihan dibandingkan sensor optik.
Baca Juga :
Nokia Zeus Max 2023: Miliki Chipset Snapdragon 888, Kamera 108MP dan Baterai Besar 7900mAh
Sensor ini tidak perlu menampilkan cahaya ke bagian layar yang disentuh jari untuk melakukan scan.
Selain itu, sensor ultrasonic umumnya lebih cepat dan akurat dibandingkan sensor optik. Tak hanya itu, sensor ultrasonic juga tetap bisa bekerja meskipun jari kamu sedang basah.
Baca Juga :
4 Pilihan HP dengan Triple Kamera Sensor OIS, Harga Rp3 Jutaan Terbaik di Bulan Februari 2025!
Menariknya, bocoran menyebutkan bahwa Pixel 9 Pro Fold akan tetap menggunakan sensor fingerprint konvensional yang ditanamkan pada tombol power.
Dapatkan informasi terbaru seputar Gadget, Anime, Game, Tech dan Berita lainnya setiap hari melalui social media Gadget VIVA. Ikuti kami di : | |
---|---|
@gadgetvivacoid | |
Gadget VIVA.co.id | |
X (Twitter) | @gadgetvivacoid |
Whatsapp Channel | Gadget VIVA |
Google News | Gadget |