Panduan Berkunjung ke Rumah We Bare Bears di Sakura School Simulator

Panduan Berkunjung ke Rumah We Bare Bears di Sakura School Simulator
Sumber :
  • Sakura School Simulator Fandom

Gadget – Apakah Anda salah satu penggemar setia serial kartun We Bare Bears? Jika ya, ada kabar gembira untuk Anda! Kini, rumah ikonik dari Grizzly, Panda, dan Ice Bear hadir di dunia game Sakura School Simulator.

8 Lokasi Terbaik untuk Camping di Sakura School Simulator: Seru dan Penuh Petualangan

Rumah ini dibuat oleh para kreator sakubers yang terinspirasi dari serial animasi populer tersebut. Yuk, simak ulasan lengkap berikut ini untuk mengetahui cara mengakses rumah unik ini di game favorit Anda!

Mengapa We Bare Bears Begitu Populer?

Serial We Bare Bears menampilkan tiga karakter utama yang menggemaskan: Grizzly, Panda, dan Ice Bear. Ketiga beruang ini tidak hanya memiliki tampilan lucu, tetapi juga kepribadian unik yang membuat mereka dicintai oleh banyak orang, terutama anak-anak.

Cara Membuat Rumah Serba Biru di Sakura School Simulator dengan Mudah

Mereka tinggal di sebuah rumah berbentuk goa yang menjadi salah satu elemen ikonik dalam serial ini. Kini, rumah tersebut dapat Anda temui di dalam Sakura School Simulator dengan bantuan ID props.

ID Rumah We Bare Bears di Sakura School Simulator

Rumah We Bare Bears telah diunggah ke game Sakura School Simulator oleh kreator bernama Jovin 77. Untuk menggunakan props ini, Anda memerlukan ID spesifik yang telah mereka sediakan. Berikut ID yang dapat Anda gunakan:

Halaman Selanjutnya
img_title
Panduan Lengkap Terbaru Mengunjungi Rumah Bus Tayo di Sakura School Simulator