5 Rekomendasi Hero Jungler Paling OP untuk Push Rank di Honor of Kings

5 Rekomendasi Hero Jungler Paling OP untuk Push Rank di Honor of Kings
Sumber :
  • Honor of Kings

Gadget – Dalam dunia Honor of Kings (HOK), pemilihan hero yang tepat bisa menjadi faktor penentu antara kemenangan dan kekalahan.

Deretan HP Buatan Indonesia yang Sudah Go-International!

Bagi para jungler, memilih hero yang sesuai dengan gaya permainan dan kebutuhan tim sangatlah penting.

Berikut adalah lima hero jungle terbaik yang patut Anda pertimbangkan untuk menguasai medan perang.

1. Jing

Coba Build Ini, Heino Jadi Mage Tersakit di Honor of Kings

JING

Photo :
  • Honor of Kings

Jing menonjol sebagai pilihan utama untuk peran jungler pada season 4 karena kekuatan serangan dan mobilitasnya yang luar biasa.

Taktik Ampuh Menggunakan Kongming, Mage Andalan di Honor of Kings!

Kemampuan skill Jing memberikan damage yang sangat signifikan, terutama jika digunakan dengan tepat dalam kombinasi.

Halaman Selanjutnya
img_title