OpenAI Siap Luncurkan Model AI ‘Strawberry’ dengan Kemampuan Pemecahan Masalah Tingkat Lanjut!

OpenAI Siap Luncurkan Model AI ‘Strawberry’ dengan Kemampuan Pemecahan Masalah Tingkat Lanjut!
Sumber :
  • Tom's Guide

Apa yang Membuat Strawberry Berbeda?

OpenAI Pekernalkan GPT-4o: Bawa Fitur Premium dan Performa Lebih Cepat dan Tepat!

Salah satu hal yang paling menarik dari Strawberry adalah kemampuannya untuk menyelesaikan masalah yang membutuhkan pemikiran mendalam dan langkah-langkah berjenjang. Ini berbeda dari model AI pada umumnya yang cenderung memberikan jawaban cepat tanpa analisis mendalam.

Sejumlah pengguna beta mengklaim bahwa AI ini mampu memahami konteks lebih baik, yang membuatnya lebih efektif dalam berbagai aplikasi, mulai dari edukasi hingga bisnis.

ChatGPT Kini Bisa Import Langsung File dari Google Drive dan OneDrive

Meskipun OpenAI belum merilis detail resmi mengenai harga atau skema berlangganan, para pengamat memperkirakan bahwa layanan ini akan berada di kisaran yang sebanding dengan produk AI premium lainnya.

Dalam konversi, jika layanan ini dihargai sekitar $20 per bulan, maka pengguna di Indonesia bisa mengantisipasi biaya sekitar Rp300.000 per bulan.

ChatGPT Kini Bisa Analisis Excel, Impor File dari Google Drive dan OneDrive!

Bocoran sebelumnya menunjukkan bahwa Strawberry tidak akan diperkenalkan sebagai GPT-5, karena OpenAI saat ini masih mengembangkan generasi selanjutnya dari model bahasa besar mereka.

Nama ‘Strawberry’ sendiri hanyalah kode internal, dan bisa jadi model ini akan diluncurkan dengan merek yang berbeda.

Halaman Selanjutnya
img_title