Preorder iPhone 14 dan 14 Plus Tak Sesuai Ekspektasi
Selasa, 27 September 2022 - 14:14 WIB

Sumber :
- Foto: Pixabay
Apple telah memperbaharui lini smartphone dengan menghadirkan empat varian iPhone 14. Selain iPhone 14 ada seri Plus, Pro dan Pro Max. Preorder secara global telah berlangsung sejak awal sampai pertengahan September 2022.