6 Film Indonesia Paling Fenomenal yang Sukses Pecahkan Rekor!

6 Film Indonesia Paling Fenomenal yang Sukses Pecahkan Rekor!
Sumber :
  • Tokopedia - Blog

Gadget – Saat ini, sineas Tanah Air terus menghadirkan karya-karya berkualitas yang tak kalah menarik dibandingkan film Hollywood. Setiap tahunnya, banyak judul baru dari perfilman Indonesia yang patut dinantikan. Namun, tidak semua film tersebut berhasil meraih kesuksesan besar. Ada yang justru kurang mendapatkan perhatian penonton. Nah, dalam artikel kali ini, kita akan membahas beberapa film Indonesia yang sukses mencatatkan prestasi luar biasa. Penasaran? Yuk simak!

1. Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss! Part 1

Terrifier 3 Mendobrak Box Office Akhir Pekan Ini

Warkop DKI Reborn

Photo :
  • kapanlagi.com

Siapa yang tidak kenal dengan trio legendaris Dono, Kasino, dan Indro? Dalam versi reboot ini, mereka hadir kembali dengan semangat segar sebagai anggota CHIIPS, organisasi penyedia layanan sosial yang sering kali malah bikin kacau! Abimana Aryasatya, Vino G. Bastian, dan Tora Sudiro membawakan karakter ikonik ini dengan gaya modern yang tetap menyimpan nostalgia.

Siap-siap, Segera Tayang Film-film Seru di Akhir Mei, Ada Garfield dan Furiosa!

Film yang dirilis pada tahun 2016 ini menjadi salah satu yang paling fenomenal. Buktinya, Warkop DKI Reborn: Jangkrik Boss! Part 1 berhasil mencatatkan rekor sebagai film Indonesia dengan jumlah penonton terbanyak yaitu sekitar 6,8 juta orang!

2. Dilan 1990

Dilan 1990

Photo :
  • vidio

Halaman Selanjutnya
img_title
Serial Anime "Suzume" Kini Sudah Tersedia di Netflix